“EGO itu tidak sabaran, karena tahu waktunya terbatas. RUH atau JIWA itu sabar, karena tahu bahwa ia kekal.” (Petuah Jawa).
EGO hanya ada selama manusia hidup di dunia. Namun kehadirannya dapat mendominasi jiwa manusia menjadi karakter buruk: egois, dan mau menang sendiri.
EGO dapat melahirkan sifat sombong, pemarah, keras kepala, dengki, bahkan sifat tidak peduli, sifat malas dan sifat bodoh. Hal ini akan membawa manusia menyimpang dari petunjuk TUHAN, dan mudah dieksploitasi oleh setan.
Salam Luar Biasa Prima!
Wuryanano
Owner SWASTIKA PRIMA Entrepreneur College
Twitter: @Wuryanano