Renungan Nurani

Memahami Law Of Attraction (LOA)

Di kehidupan ini, kita tidak mungkin menjadi, berbuat, dan memiliki segalanya di dalam dunia yang besar dan indah ini. Anda perlu membuat suatu pilihan, Anda harus memilih. Dan pilihan-pilihan yang Anda buat pada gilirannya akan menentukan seberapa sukses Anda di dalam delapan bidang penting kehidupan ini: kebahagiaan, kesehatan, kedamaian, kemakmuran, ketenteraman, persahabatan, keluarga, dan pengharapan. Semuanya …

Memahami Law Of Attraction (LOA) Read More »

Selalu BAHAGIA Dalam Kehidupan

“Allah tidak memberati seseorang melainkan sesuai dengan kekuatan yang diberikan Allah kepadanya. Allah kelak akan memberikan kelapangan sesudah kesempitan”. (QS. Ath-Thalaq, 7) Saya sungguh merasa sangat beruntung, dilahirkan di dunia ini dari keluarga yang sangat harmonis, penuh berkah, dan tiada hari tanpa kebahagiaan. Di setiap harinya, saya merasakan betapa di keluarga orang tua saya ini …

Selalu BAHAGIA Dalam Kehidupan Read More »

DOA Pasti Dikabulkan. KEINGINAN? Belum Tentu!

Diskusi tentang Law Of Attraction (LOA) memang sangat menarik. Buktinya sampai detik ini, bahkan semakin hangat… menuju panas… Apa ini karena yang memunculkan istilah LOA itu orang bule ya, sehingga pengaruhnya sampai mendunia,, hehe.. Belum tentu populer jika yang memunculkan istilah adalah orang kita sendiri kali. Tetapi, saya mengamati sisi positifnya saja, yaitu ini menjadi …

DOA Pasti Dikabulkan. KEINGINAN? Belum Tentu! Read More »

JANGAN Mudah MENGELUH

Anda dan saya sudah tahu bahwa Allah Maha Adil. Apa pun yang diperbuat Allah untuk manusia pasti dilandasi dengan sifat Maha Adil itu. Tetapi yang aneh sebenarnya manusia itu sendiri, ya…kita sendiri ini. Kalau kita memperoleh rejeki banyak, pasti langsung berkata wah…Tuhan memang adil, jika kita mendapat sedikit rejeki, wah… Tuhan kurang adil, dan apalagi …

JANGAN Mudah MENGELUH Read More »

Keajaiban Meditasi BAYU SUKMA

Banyak hal yang bisa diberikan oleh Meditasi kepada kita, jika semua hal ini tergabung, maka akan menjadi sebuah KEAJAIBAN, yang mengubah kehidupan Anda menjadi lebih baik. Mari kita lihat lagi, manfaat dari meditasi berikut ini: Menambah kesehatan. Memberikan ide yang cemerlang. Membuat hidup lebih cerah. Membuat tidak mudah terpengaruh oleh keadaan, misalnya anda tidak mudah …

Keajaiban Meditasi BAYU SUKMA Read More »

TIPS: 10 Langkah Mengendalikan AMARAH

Memang, yang bernama AMARAH itu acapkali membuat kita menjadi orang yang dapat membahayakan orang lainnya. Betapa sering kita mendengar dan membaca berita yang mengenaskan, seperti perkelahian, sampai pembunuhan … dan itu semua dipicu oleh rasa amarah yang tidak terkendali. Di bawah ini, saya tuliskan beberapa TIPS agar kita bisa mengendalikan dan menahan AMARAH: 1. BERWUDHU …

TIPS: 10 Langkah Mengendalikan AMARAH Read More »

Mencoba Memahami Makna ADIL

ADIL adalah sebuah kata yang sering kita dengar. Di setiap kalimat yang diucapkan saat membahas hal-hal berkaitan dengan sosial kemasyarakatan, hampir selalu muncul kata “adil” ini. Lalu, bagaimana sesungguhnya makna dari kata “adil” tersebut? Nah, ini merupakan suatu hal yang tidak mudah untuk memberi “definisi adil” secara langsung, jelas dan terang, serta tentu saja bisa …

Mencoba Memahami Makna ADIL Read More »

Mau Hidup ENAK, Harus JUJUR

Adalah seorang pelajar pintar yang memperoleh beasiswa untuk melanjutkan kuliah di sebuah negara di Eropa. Untuk menopang kebutuhan hidupnya, selain kuliah, dia harus mencari pekerjaan, karena beasiswa yang diterimanya dirasa kurang cukup untuk memenuhi kebutuhan lainnya. Sehari-hari dia menggunakan transportasi umum, yang mengantarkannya ke kampus tempatnya kuliah. Saat menggunakan transportasi umum, dia memperhatikan bahwa sistem …

Mau Hidup ENAK, Harus JUJUR Read More »

Filosofi Bisnis Jawa: TUNA Satak, BATHI Sanak

Tuna Satak Bathi Sanak sebagai petuah leluhur Jawa, ternyata juga dipakai sebagai filosofi bisnis di lingkungan orang Jawa. Artinya secara harfiah, tuna (rugi), satak (sa-etak atau 100 rupiah), bathi (untung / laba), sanak (saudara). Terjemahan bebasnya, “Biarlah rugi sedikit, yang penting untung karena mendapatkan saudara.” Semangat bisnis para pedagang menyadari bahwa laba bukanlah segalanya. Oleh …

Filosofi Bisnis Jawa: TUNA Satak, BATHI Sanak Read More »